Permainan Suruak lidi / Sembunyi lidi Tradisional Sumatera Barat

Permainan yang satu ini kayaknya gak se-mainstream main mancik-mancik, mungkin karena main mancik-mancik lebih heboh dan berkeringat sekalian bisa lari-lari, sedangkan permainan ini cuman sambil jongkok aja.

Permainan ini sangat sederhana katanya, nemu tanah dan ranting kayu, jadi deh. Permainan ini kayak mancik-mancik tapi versi lidi nya, lidi yang di kendalikan sama juragan mancik nya, ehh manusia maksudnya.

Sumber:https://www.infosumbar.net/budaya-dan-seni/20-permainan-generasi-90-an-di-sumatera-barat/


Comments