sumber gambar https://selerasa.com/resep-dan-cara-membuat-kue-putu-mayang-yang-manis-enak-dan-sederhana
500 gram tepung beras
200 gram tepung sagu
6 sendok makan gula pasir
1 ltr santan kental
2 lembar daun pandan
Garam secukupnya
Pewarna makanan
700 ml santan
350 gram gula merah
5 sendok makan gula pasir
1 bungkus bubuk vanili
Garam secukupnya
2 lembar daun pandan
Pertama tepung beras di kukus sekitar 1 jam sebelum dikukus cipratkan dengan air, alasi dengan daun pisang saat mengukusnya.
Masukkan tepung beras yang telah dikukus ke dalam santan, tambahkan gula, garam serta daun pandan, dan aduk rata, setelah itu masak hingga adonan mengental seperti bubur sumsum, lalu angkat dan campurkan dengan tepung sagu serta uleni, sampai kalis dan bisa dibentuk, pisahkan beberapa bagian untuk diberikan pewarna makanan.
Masukkan adonan ke dalam cetakan kue putu.
Adonan putu mayang dicetak dengan dialasi daun pisang. lalu panaskan kedalam langseng dan kukus kue. Bila permukaan kue sudah licin, kue tersebut sudah matang.
Segera membuat sausnya, dengan cara rebus santan, gula merah, gula pasir, vanili, garam serta daun pandan. Aduk secara perlahan hingga mendidih, agar santan tidak pecah.
Kue putu mayang siap disajikan, bisa dinikmat dengan menambahkan saus diatasnya, selamat mencoba.
Kerak Telor kuliner Khas Betawi
Nasi Uduk kuliner Khas Betawi
Nasi Ulam kuliner khas Betawi
Ketupat Lontong Sayur kuliner Khas Betawi
Gado-gado Sayur kuliner khas Betawi
Ketoprak kuliner khas Betawi
makanan khas daerah betawi yang dihidangkan sehari-hari 6 jenis
Kue Pancong kuliner khas betawi dan resep pembuatannya
Kue Cente Manis kuliner khas betawi dan resep pembuatannya
Kue Talam kuliner khas betawi dan resep pembuatannya
Kue Cucur kuliner khas betawi dan resep pembuatannya
Kue Rangi kuliner khas betawi dan resep pembuatannya
Putu Mayang kuliner khas betawi dan resep pembuatannya
- Bahan Kue Putu Mayang:
- Bahan Saus:
- Cara Membuat Kue Putu Mayang:
- Baca Juga Kuliner Khas Betawi Lainnya
Comments
Post a Comment